Bhabinkamtibmas Polsek Marioriwawo Aipda Abd. Malik menghadiri pelatihan yang dilaksanakan Pemerintah Desa Barae, Rabu 05 Desember 2022.
Pelatihan yang dilaksanakan di Aula Pertemuan Kantor Desa Barae terkait dengan pengelolaan makanan pembuatan roti.
Kegiatan diawali dengan Sambutan oleh TPPI, dilanjutkan dengan Kades Barae serta pelatihan oleh pemateri dari Kabupaten Soppeng.
Turut hadir Kasi Pemberdayaan masyarakat Kec. Marioriwawo, Pendamping Lokal Desa, Pendamping Profesional Indonesia Kec. Marioriwawo, Babinsa, pemateri dan peserta pelatihan serta para Kadus Desa Barae.